Suku Asli Sumatera Utara. Suku Karo Suku Asli Sumatera UtaraSuku Batak TobaSuku Angkola Suku Asli Sumatera UtaraSuku MandailingSuku Nias Suku Asli Sumatera UtaraKaro adalah salah satu suatu suku yang terdapat di beberapa wilayah Sumatera Utara Mereka menggunakan Bahasa Karo untuk berkomunikasi walaupun tetap juga menggunakan Bahasa Indonesia sebagai bahasa resmi Mereka juga mempunyai beberapa sistem kemasyarakatan salah satunya “Merga Silima” yang dalam pengertiannya “Merga”adalah nama belakang untuk pria Sedangkan untuk wanita nama belakangnya adalah “Beru” “Merga”dalam masyarakat Karo terdiri dari beberapa kelompok nama seperti Tarigan Ginting Sembiring Peranginangin dan delapan puluh lima nama lainnya Suku Karo juga merupakan suku asli di Kota Medan karena yang mendirikan kota tersebut adalah seorang putra Karo Adapun nama dari sosok tersebut bernama Guru Patimpus Sembiring Pelawi Suku ini memiliki bahasa sendiri yaitu Bahasa Karo atau Cakap Karo Dan salah satu budaya adat karo yang terkenal adalah pakaian adatnya Nuansa warna merah serta hitam dari pakaian tradisional ini penuh dengan perhiasan emas Batak Toba adalah suatu suku yang domisilinya tersebar di Sumatera Utara Beberapa tempat yang menjadi wilayah kediamannya seperti di Kabupaten Toba Samosir Kabupaten Humbang Hasundutan Kabupaten Samosir dan wilayah lainnya Masyarakat Batak Toba memiliki tiga prinsip dalam tujuan dan pandangan hidupnya yaitu kekayaan “Hamoraon” keturunan “Hagabeon” dan kehormatan ”Hasangapon” “Marga”atau yang nama keluarga yang melekat bagi orang Batak Toba Nama yang merupakan bawaan dari garis keturunan ayah tersebut akan terus ada secara turun temurun Namun dalam tradisinya pernikahan semarga merupakan aib besar bagi Suku Batak Toba Kediaman Suku Angkola banyak terdapat di wilayah Tapanuli bagian selatan yang meliputi Kabupaten Tapanuli Selatan Padang Lawas Padangsidimpuan dan Mandailing Dalam sejarah Tapanuli Selatan “Angkola”mengandung dua pengertian yaitu suatu wilayah teritorial atau daerah Dan pengertian lainnya dapat juga berarti etnis atau suku asli Suku Angkola memiliki hubungan kekerabatan yang sangat erat dengan Suku Batak Toba dan Mandailing Pasalnya karena terdapat kesamaan dalam bahasa budaya dan agama masyarakatnya Wilayah dari Suku Mandailing ini banyak terdapat di Mandailing Natal Padang Lawas Utara Labuhanbatu Tapanuli Selatan dan beberapa tempat lainnya Adapun marga yang termasuk dalam Suku Mandailing contohnya seperti Lubis Nasution Harahap Pulungan Batubara Parinduri Lintang Hasibuan Rambe Dalimunthe atau Nai Monte Rangkuti Tanjung Mardia Daulay Matondang dan Hutasuhut Keunikan dari suku ini adalah karena memiliki ikatan darah nasab bahasa aksara sistem sosial kesenian adat dan kebiasaannya sendiri Semua ciri tersebut berbeda dengan suku Batak pada umumnya Masyarakat dari suku ini mereka berdiam di Pulau Nias Sumatera Utara Mereka juga menyebut dirinya sebagai “Ono Niha” Yang ‘Ono”berarti anak atau keturunan sedangkan “Niha” berarti manusia Selain itu Pulau Nias juga memiliki makna sebagai “Tanö Niha” yang berarti tanah manusia yang menganut sistem patrilineal Dan dalam hukum adat tradisionalnya Nias memiliki julukan sebagai “Fondrakö” Masyarakat Nias kuno hidup dalam budaya megalitik terlihat dari peninggalan sejarah berupa ukiran pada bebatuan besar yang ada hingga saat ini Baca Juga 1 Inilah 10 Suku Suku Di Sulawesi yang Terkenal 2 10 Suku Di Pulau Sumatera Keberagaman suku yang menempati wilayah Sumatera Utara menjadikan daerah ini memiliki keanekaragaman budaya Namun walaupun begitu tetap menjadi satu kesatuan yang menjadi ciri khas dari provinsi tersebut.

Rumah Adat Sumatera Utara Ciri Khasnya Gambar Lengkap suku asli sumatera utara
Rumah Adat Sumatera Utara Ciri Khasnya Gambar Lengkap from nesabamedia.com

3 Suku Asli Dari Sumatera Utara Oleh Pariwisata Sumut 30 Agu 2014 Pariwisata Sumut Kebudayaan Sumatera Utara tidak terlepas dari berbagai suku dan bangsa yang mendiaminya Kebudayaan yang terdiri dari subsub budaya menjadi identitas asli dari beberapa daerah Namun tak sedikit juga yang telah membaur dan menghasilkan polapola kebudayaan.

Inilah 5 Suku Asli Sumatera Utara Dan Lokasinya Sering Jalan

Sumatera Utara adalah provinsi multietnis Penduduk pribumi asli Sumatera Utara terdiri atas berbagai suku bangsa yaitu suku bangsa Melayu Batak Toba Simalungun Karo Pakpak Dairi Pesisir Mandailing dan Nias.

12 Suku Bangsa di Sumatera Utara dan Wilayah Persebarannya

Suku bangsa di Sumatra Utara sangat beragam dan mayoritas suku yang ada di provinsi ini adalah Batak Selain itu provinsi yang multietnis dengan Batak mayoritas penduduknya ada pula jumlah yang cukup signifikan yakni Nias Pesisir [1] Melayu sebagai penduduk asli wilayah ini.

Rumah Adat Sumatera Utara Ciri Khasnya Gambar Lengkap

Suku bangsa di Sumatra Utara Wikipedia bahasa Indonesia

3 Suku Asli Dari Sumatera Utara Pariwisata Sumut

Mengenal 8 Suku Bangsa Asli yang Ada di Sumatera Utara

Suku asli yang berasal dari Sumatera Utara ialah suku Batak meskipun demikian ada juga suku yang yang berada di pulau Nias yang dikenal dengan suku Nias kedua suku tersebut merupakan suku asli Sumatera Utara meskipun demikian Sumatera Utara juga terdapat beberapa suku lain karan perpindahan penduduk seperti Melayu Tionghoa Jawa dan lain.